Senin, 24 Juni 2013

Membuat Semi Zombi Yang Sakit Mata

Gambar ini adalah hasil jadinya, langsung ke TKP cara membuatnya Cekidot!!

Langakah 1 :
Buka file foto yang akan di eksekusi.
Klik file > Open > Pilih foto.
Langkah 2 :
Buka file gambar belahan daging seperti berikut.

Langkah 3 :
Drag dan Drop gambar belahan daging tersebut ke foto wajah dengan cara.
Pilih Polygonal lasso tool > Klik tarik hingga Polygonal lasso tool mengelilingi gambar.



 Kemudian klik kanan pada gambar, pilih feather

Lalu atur radius feather nya

Langkah 4 :
Setelah pengaturan radius feather selesai, pindahkan gambar belahan daging yang telah diseleksi tadi dengan menggunakan Move Tool.

pindahkan belahan daging yang dieksekusi kebagian wajah wanita tersebut dan tekan CTRL+T  untuk mengubah ukuran efek dari luka tersebut.


Langkah 5 :
Kemudian pilih  Multiply untuk membuat efek luka terlihat nyata.


Lalu sesuaikan warna wajah dan luka dengan klik image>adjusment>brighness/Contrast


Langkah 7 :
Buat efek mata merah pada wanita tersebut
1. Klik Polygonal lasso tool

2. Seleksi bola matanya hingga titik-titik mengelilingi mata


3.Klik Brush Tool untuk mewarnai mata merah

 
4. Sebelum menge-Brush matanya pastikan warna sudah diubah ke merah

 
5. Terakhir ubah Opacity menjadi 44% bisa juga lebih atau kurang sesuai keinginan.

 
 
 
SELESAI DAN SELAMAT MENCOBA

Tidak ada komentar:

Posting Komentar